Jumat, 12 Mei 2017

UAS BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN



HARTA YANG DI MILIKI
Motor Honda Scoopy = Rp.8.500.000
Tiga Gelang Emas 22karat 350gr = Rp.161.700.000
Kalung Emas 20karat 40gr = Rp.16.000.000
Tabungan Kado Pernikahan =  Rp.17.000.000
Tabungan ine di Koprasi = Rp.12.000.000
TOTAL = Rp.216.000.000


PENDAPATAN PERBULAN
Brian = Rp.5.500.000
Ine = Rp.4.000.000
TOTAL = Rp.9.500.000

YANG DI INGINKAN
Motor Nmax = Rp.25.700.000
Rumah Dp 45jt Cicilan 6jt selama 3thn bunga 0% = Rp.261.000.000
TOTAL = Rp.286.700.000


REKOMENDASI 
Rumah = Dp Rp. 45.000.000 di bayar dari menjual satu gelang seharga Rp.53.900.000 
53.900.000 - 45.000.000 = 8.900.000 (Tambahan simpanan) 
Cicilan RP.6.000.000 di bayar dari gajih keduanya yang perbulannya Rp.9.500.000
9.500.000 – 6.000.000 = 3.500.000 (Untuk kebutuhan selama sebulan).

Karna rumah lebih penting dari motor dan masih ada motor scoopy yang masih layak pakai untuk membeli motor Nmax yang di inginkan Brian di lakukan 3thn kemudian setelah lunas nya rumah, cara membeli motor dengan cash meminjam uang ke BANK BRI  dengan bunga pinjaman 13,5% pertahun  jaminan surat-surat rumah Rp.25.000.000 setoran 2.365.000perbulan kekurangan Rp.700.000 dari uang pribadi  uang yang di pinjam dengan bunga menjadi Rp.28.375.000 sedangkan total semuanya Rp.29.075.000 di bandingkan membeli motor dengan cara kredit di Dealer resmi yamaha yang angsurannya 11 bulan bisa mencapai total Rp.32.332.000 selisih perbedaan nya lumayan besar.
Walaupun 3tahun setelah lunas rumah harga motor lebih mahal mereka masih bisa gunakan cara tersebut karna mereka sudah tidak mempunyai tanggungan cicilan apapun. Jadi kurang lebih 4 tahun Ine dan Brian sudah memiliki rumah dan motor Nmax dengan hanya menguragi satu gelang Ine itupun masih ada lebih 8jt untuk tambahan tabungan, motor scoopy bisa untuk di pakai Ine dan Nmax untuk Brian,  kado pernikahan, kalung, uang koprasi dan gelang yang menjadi 2 aman bertambah dengan rumah dan motor Nmax. 

LEMBAGA YANG DI ANJURKAN
BANK BRI atau BANK lain yang bunga pinjamannya lebih kecil.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar